Loading...
Selasa Wage, 18 November 2025
Jawa Pos

Selalu Ada Yang Baru!

Loading...
Home
Kementerian
Home
›Kementerian

Berangkatkan 500 Ribu Lulusan SMK ke Luar Negeri

Editor-Kementerian
18 November 2025
DUKUNG GO GLOBAL: Muhaimin Iskandar (tengah) memberikan keterangan seputar program SMK Go Global di kantor Kemenko PM
Klik untuk perbesar
HUMAS KEMENKO PM

DUKUNG GO GLOBAL: Muhaimin Iskandar (tengah) memberikan keterangan seputar program SMK Go Global di kantor Kemenko PM

JAKARTA - Pemerintah menyiapkan program baru di sektor pendidikan. Yaitu SMK Go Global. Tujuannya adalah, menyiapkan sekaligus memberangkatkan lulusan SMK bekerja di luar negeri.

Untuk menyiapkan program tersebut, Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat (PM) Muhaimin Iskandar kemarin (18/11) memimpin rapat khusus SMK Go Global di Jakarta. "Kita punya target di 2026, insya Allah 500 ribuan (lulusan SMK) yang diberangkatkan," kata Muhaimin.

Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu mengatakan SMK-SMK sudah bisa mulai bersiap tahun ini. Program SMK Go Global sendiri rencananya digulirkan mulai tahun depan. Program tersebut membutuhkan anggaran yang cukup besar. "Disiapkan sekitar Rp 12 triliun sampai Rp 15 triliun," paparnya.

Teknis pelaksanaannya nanti di SMK terpilih, akan dibuka kelas atau layanan persiapan bekerja di luar negeri. Salah satu tujuannya adalah Jepang. Penjurusannya sesuai dengan kebutuhan pekerjaan di negera tujuan.

Muhaimin menjelaskan sebagai awalan, pada akhir tahun ini akan dipersiapkan sekitar 500 orang untuk diberangkatkan ke sejumlah negara tujuan. Seperti ke Slovakia, Turki dan Jepang. “Ini ada juga punya yang sudah mau pergi, ini sudah ada mulai pelatihan. Sudah akan kita siapkan berangkat akhir tahun yang pelatihan,” tandasnya. (wan/bas)

Teknik Persiapan SMK Go Global di SMK Terpilih

1.Buka kelas persiapan bekerja di luar negeri

2.Penjurusan disesuaikan kebutuhan kerja di negara tujuan

3.Wajib mengadopsi standar minimum kompetensi negara tujuan. Termasuk standar bahasa

Bagikan artikel ini

Most Read

1

Hadiri Produk Lokal Fest #7, Menteri Ekraf Sebut Kota Batu sebagai Kota Kreatif Prioritas

Kementerian
2

Indonesia Jadi Tuan Rumah Konferensi Ekraf Dunia 2026

Kementerian
3

Dukung Penanganan Kemiskinan Ekstrem, Kementerian PU Tuntaskan Penataan Kawasan Belawan Tahap II

Kementerian
4

Kementerian Ekraf Dukung Penguatan Radio Agar Tetap Berdaya Saing

Kementerian
5

Indonesia Investasi Rp 16,6 Triliun untuk Lindungi Hutan Tropis

Kementerian

Berita Terbaru

50 Kabupaten Berminat Jadi Kawasan Transmigrasi

50 Kabupaten Berminat Jadi Kawasan Transmigrasi

Kementerian•45 menit yang lalu
Pemerintah Tuntankas Implementasi Pembiayaan Berbasis Kekayaan Intelektual

Pemerintah Tuntankas Implementasi Pembiayaan Berbasis Kekayaan Intelektual

Kementerian•53 menit yang lalu
Home
›Kementerian
›Berangkatkan 500 Ribu Lulusan SMK ke Luar Negeri
DUKUNG GO GLOBAL: Muhaimin Iskandar (tengah) memberikan keterangan seputar program SMK Go Global di kantor Kemenko PM
Kementerian

Berangkatkan 500 Ribu Lulusan SMK ke Luar Negeri

Editor-18 November 2025
Klik untuk perbesar

DUKUNG GO GLOBAL: Muhaimin Iskandar (tengah) memberikan keterangan seputar program SMK Go Global di kantor Kemenko PM

HUMAS KEMENKO PM

Bagikan artikel ini

JAKARTA - Pemerintah menyiapkan program baru di sektor pendidikan. Yaitu SMK Go Global. Tujuannya adalah, menyiapkan sekaligus memberangkatkan lulusan SMK bekerja di luar negeri.

Untuk menyiapkan program tersebut, Menteri Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat (PM) Muhaimin Iskandar kemarin (18/11) memimpin rapat khusus SMK Go Global di Jakarta. "Kita punya target di 2026, insya Allah 500 ribuan (lulusan SMK) yang diberangkatkan," kata Muhaimin.

Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) itu mengatakan SMK-SMK sudah bisa mulai bersiap tahun ini. Program SMK Go Global sendiri rencananya digulirkan mulai tahun depan. Program tersebut membutuhkan anggaran yang cukup besar. "Disiapkan sekitar Rp 12 triliun sampai Rp 15 triliun," paparnya.

Teknis pelaksanaannya nanti di SMK terpilih, akan dibuka kelas atau layanan persiapan bekerja di luar negeri. Salah satu tujuannya adalah Jepang. Penjurusannya sesuai dengan kebutuhan pekerjaan di negera tujuan.

Muhaimin menjelaskan sebagai awalan, pada akhir tahun ini akan dipersiapkan sekitar 500 orang untuk diberangkatkan ke sejumlah negara tujuan. Seperti ke Slovakia, Turki dan Jepang. “Ini ada juga punya yang sudah mau pergi, ini sudah ada mulai pelatihan. Sudah akan kita siapkan berangkat akhir tahun yang pelatihan,” tandasnya. (wan/bas)

Teknik Persiapan SMK Go Global di SMK Terpilih

1.Buka kelas persiapan bekerja di luar negeri

2.Penjurusan disesuaikan kebutuhan kerja di negara tujuan

3.Wajib mengadopsi standar minimum kompetensi negara tujuan. Termasuk standar bahasa

Most Read

1

Hadiri Produk Lokal Fest #7, Menteri Ekraf Sebut Kota Batu sebagai Kota Kreatif Prioritas

Kementerian
2

Indonesia Jadi Tuan Rumah Konferensi Ekraf Dunia 2026

Kementerian
3

Dukung Penanganan Kemiskinan Ekstrem, Kementerian PU Tuntaskan Penataan Kawasan Belawan Tahap II

Kementerian
4

Kementerian Ekraf Dukung Penguatan Radio Agar Tetap Berdaya Saing

Kementerian
5

Indonesia Investasi Rp 16,6 Triliun untuk Lindungi Hutan Tropis

Kementerian

Berita Terbaru

50 Kabupaten Berminat Jadi Kawasan Transmigrasi

50 Kabupaten Berminat Jadi Kawasan Transmigrasi

Kementerian•45 menit yang lalu
Pemerintah Tuntankas Implementasi Pembiayaan Berbasis Kekayaan Intelektual

Pemerintah Tuntankas Implementasi Pembiayaan Berbasis Kekayaan Intelektual

Kementerian•53 menit yang lalu

KORAN JAWA POS

Instagram

  • @koran.jawapos
  • @jawapos.foto
  • @jawapossport

YouTube

  • @jawaposnews

TikTok

  • @koranjawapos

Email Redaksi

  • editor@jawapos.co.id

Berlangganan Koran

Hubungi WhatsApp:

+628113475001

© 2025 Koran Online. All rights reserved.

KORAN JAWA POS
Instagram:@koran.jawapos@jawapos.foto@jawapossport
Twitter:@koran_jawapos
YouTube:@jawaposnewsTikTok:@koranjawapos
Email Redaksi:editor@jawapos.co.id
Berlangganan Koran Hubungi WA:+628113475001